Yuk Lihat Jadwal Atlet-atlet Indonesia Di Paralimpiade Tokyo Disini

SHARE

Atlet para-balap sepeda Indonesia untuk Paralimpiade Tokyo Muhammad Fadli Imammudin saat menjalani latihan hari ketiga di Izu Velodrome (istimewa)


CARAPANDANG.COM – Berikut jadwal pertandingan atlet Indonesia yang turun pada Paralimpiade Tokyo 2020 di Jepang, 24 Agustus sampai 5 September.

Pada kejuaraan disabilitas terbesar di dunia ini, Indonesia mengirimkan 23 atlet terbaiknya dari tujuh cabang olahraga.

Satu hari setelah pembukaan, atlet para-renang Indonesia Syuci Indriani akan membuka rangkaian pertandingan wakil Merah Putih di Paralimpiade Tokyo dengan turun pada nomor 100 meter gaya kupu-kupu S14 putri pada Rabu.

Selain itu, tiga atlet para tenis-meja David Jacobs, Komet Akbar, dan Adyos Astan akan memulai perjuangannya pada babak penyisihan.

Hari pertama

Selasa, 24 Agustus 2021

Pembukaan

Hari Kedua

Rabu, 25 Agustus 2021 (para-renang)

Syuci Indriani - Women's 100m Butterfly - S14

08:05 WIB - Heat 1

08:09 WIB - Heat 2

16:10 WIB – Final

Rabu, 25 Agustus 2021 (para-tenis meja)

14:40 WIB - Penyisihan Grup A Kelas 4 - Adyos Astan vs Abdullah Ozturk (Turki)

Rabu, 25 Agustus 2021 (para-tenis meja)

14:00 WIB - Grup A Kelas 10 - Komet Akbar vs Patryk Chojnowski (Polandia)

14:40 WIB - Grup B Kelas 10 - David Jacobs vs Luka Bakic (Montenegro)

Hari ketiga

Kamis, 26 Agustus 2021 (para-balap sepeda)

M Fadli Imammudin

12:00 WIB - Men's C4 1000m Time Trial

Kamis, 26 Agustus 2021 (para-powerlifting)

Ni Nengah Widiasih - 41kg putri

11:00 WIB – Final

Kamis, 26 Agustus 2021 (para-tenis meja)

14:00 WIB - Grup B Kelas 10 - David Jacobs vs Jose Manuel Ruiz Reyes (Spanyol)

Kamis, 26 Agustus 2021 (para-tenis meja)

15:20 WIB - Penyisihan Grup A Kelas 4 - Adyos Astan vs Fadal Lis (Polandia)

Hari keempat

Jumat, 27 Agustus 2021 (para-balap sepeda)

M Fadli Imammudin

08:38 WIB - Men's C4 4000m Individual Pursuit Qualifying

13:15 WIB - Lanjutan Men's C4 4000m Individual Pursuit Final - Perunggu

13:22 WIB - Lanjutan Men's C4 4000m Individual Pursuit Final – Emas

Jumat, 27 Agustus 2021 (para-atletik)

Saptoyoga PURNOMO - Men's 100m - T37

09:56 WIB - Heat 1

10:03 WIB - Heat 2

17:25 WIB – Final

Jumat, 27 Agustus 2021 (para-tenis meja)

11:40 WIB - lanjutan Penyisihan Grup A Kelas 4

18:40 WIB - Perempat final Grup A Kelas 4

Halaman : 1