Beranda Internasional Penerbangan Langsung Moskow-Pyongyang Dimulai

Penerbangan Langsung Moskow-Pyongyang Dimulai

Penerbangan langsung pesawat komersial yang menghubungkan Moskow dan Pyongyang dimulai pada Ahad (27/7) di tengah semakin menguatnya hubungan kedua negara setelah invasi besar-besaran Rusia ke Ukraina pada 2022.

0
istimewa

Sumber: Kyodo-OANA

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here