Direktorat Reserse Narkoba Polda Metro Jaya mengungkap kasus peredaran narkotika jenis sabu dengan berat bruto 5,3 kilogram (kg) di wilayah Tangerang Selatan, Banten.
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Natuna, Provinsi Kepulauan Riau, bersama TNI, Polri, dan masyarakat memadamkan kebakaran hutan dan lahan (karhutla) seluas 100 hektare.
Kasatreskrim Polres Metro Jakarta Selatan AKBP Iskandarsyah menyatakan, berdasarkan hasil pemeriksaan yang mendalam, tidak ditemukan tanda-tanda kekerasan atau perbuatan melawan hukum pada tubuh korban.
Pada musim haji tahun ini, pemeriksaan dokumen di Madinah dan Mekkah akan dilakukan secara sangat ketat. Sehingga Jemaah tanpa visa haji resmi hampir mustahil dapat memasuki wilayah puncak haji.
Kapolres Tangerang Selatan AKBP Boy Jumalolo menyatakan bahwa hasil penyelidikan mendalam menyimpulkan peristiwa yang dilaporkan tidak memenuhi unsur tindak pidana sesuai peraturan perundang-undangan.
Program ini merupakan bagian dari upaya nasional untuk mempercepat rehabilitasi dan rekonstruksi satuan pendidikan terdampak bencana, yang ditargetkan selesai secara bertahap pada tahun 2026.
Gugatan diajukan ke pengadilan federal Miami dengan tuduhan bahwa kedua lembaga tersebut gagal mencegah mantan kontraktor IRS, Charles Littlejohn, membocorkan informasi pajak Trump dan keluarganya kepada media.
Luapan Kali Ciliwung yang dipicu hujan lokal kembali menyebabkan banjir di 38 RT di wilayah Jakarta Timur (Jaktim) hingga ketinggian air mencapai tiga meter pada Jumat pagi.
Turki, yang dipimpin Presiden Recep Tayyip Erdoğan, telah mengusulkan konferensi video antara Presiden AS Donald Trump dan Presiden Iran Masoud Pezeshkian.
Polri menyatakan bahwa penonaktifan sementara Kapolresta Sleman Kombes Pol. Edy Setyanto dari jabatannya untuk menjamin objektivitas selama pemeriksaan lanjutan menyusul munculnya polemik dalam kasus penjambretan.