Sebuah studi yang secara konsisten telah mengamati manfaat diet mediterania, menyatakan bahwa orang yang mengikuti jenis diet tersebut memiliki risiko lebih rendah terkena penyakit hipertensi.
Hasil studi terkini menunjukkan bahwa penuaan manusia merupakan proses kompleks yang tidak mengikuti pola linier, tetapi mencakup perubahan tubuh dramatis pada usia pertengahan.
Mpox adalah salah satu spesies virus cacar, seperti cacar air dan cacar sapi, yang ditandai dengan ruam yang diikuti dengan benjolan yang muncul di kulit. Pada cacar air, lenting-lenting tersebut kemudian terisi dengan cairan dan akhirnya berkeropeng.
Memiliki nama latin Eurycoma longifolia, kayu pasak bumi atau disebut juga tongkat ali merupakan tanaman yang masuk dalam kategori afrodisiak, yang bisa bantu menaikkan gairah seksual dan stamina pria.
Sebuah studi di The Journal of Nutrition, Health and Aging menemukan bahwa orang-orang di usia paruh baya yang makan lebih banyak buah memiliki tingkat depresi yang lebih rendah saat usia tua.
Seiring waktu, hal ini dapat menyebabkan otot-otot tersebut melemah, yang juga dapat disusupi oleh jaringan lemak sehingga otot tersebut menjadi kurang tangguh.
Teknik mengompres wajah menggunakan es batu yang dikenal sebagai facial icing sempat begitu populer karena ada banyak manfaatnya untuk kesehatan kulit. Namun, perawatan ini bisa menyebabkan kulit mengalami iritasi, apalagi jika Anda memiliki kulit sensitif.
Para orang tua diingatkan agar mewaspadai dampak negatif teknologi gadget terhadap pertumbuhan anak balita. Orang tua diminta untuk memberikan edukasi pada anak dan pendampingan saat anak menggunakan media digital.
Kementerian Kesehatan Brasil menyampaikan, dua warga telah meninggal dunia akibat infeksi virus Oropouche. Kedua korban tersebut adalah seorang wanita di negara bagian dan sebelumnya tidak memiliki penyakit riwayat lain.
Belum lama ini, sebuah penelitian membuktikan bahwa aktivitas fisik yang tepat dapat mengurangi risiko terlalu lama duduk. Melansir Science Alert, mereka yang kelamaan duduk dapat mengimbanginya dengan berjalan kaki.
Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI) mengeluarkan anjuran penting bagi orang tua untuk menjaga pola hidup sehat anak. Hal ini penting guna mencegah penyakit-penyakit katastropik, seperti gagal ginjal, terjadi pada anak.