Rilis OCCRP Tambah Keraguan Investor Asing Investasi di Indonesia

"Banyak investor besar dan hebat yang sudah kita undang dan kita minta menanamkan modal dan industri di sini, ternyata mereka lebih memilih ke negara tetangga Asean, karena para investor besar itu tidak percaya dengan kondisi politik negeri ini,.

BI: Modal Asing Keluar Bersih di Indonesia Capai Rp1,78 triliun

Direktur Eksekutif Departemen Komunikasi BI Ramdan Denny Prakoso dalam keterangan di Bandung, Sabtu, mengatakan bahwa nilai tersebut terdiri dari aliran modal asing keluar bersih di pasar saham Rp2,01 triliun dan Sekuritas Rupiah Bank Indonesia (SRBI) Rp1,66 triliun, sedangkan modal asing masuk bersih di pasar Surat Berharga Negara (SBN) Rp1,89 triliun.

Ini Kata Media Asing Soal iPhone 16 "Masih" Ilegal di Indonesia

iPhone 16 belum bisa dijual di Indonesia karena terkendala aturan dari pemerintahan. Kementerian Perindustrian (Kemenperin) mengatakan bahwa iPhone 16 "masih" ilegal untuk diperjualbelikan ke Indonesia.

China: Sejumlah Badan Intelijen Asing Berusaha Curi Rahasi Program Luar Angkasa

Kementerian Keamanan Negara China melaporkan sejumlah badan intelijen mata-mata asing telah berusaha mencuri rahasia dari program luar angkasa.

Rapat Kabinet Perdana, Prabowo Minta Konsolidasi di Masing-masing Kementerian

Prabowo menggelar sidang kabinet perdana yang dihadiri oleh menteri, kepala lembaga dan instansi pemerintahan pada sekitar pukul 15.00 WIB sore ini.

China Berencana Izinkan Pendirian RS Asing

Rumah sakit tersebut akan diizinkan untuk dibuka di Beijing, Tianjin, Shanghai, Nanjing, Suzhou, Fuzhou, Guangzhou, Shenzhen, dan seluruh Pulau Hainan

Rabu, IHSG Diprediksi Rebound Ditopang Beli Bersih Asing

Perdagangan di bursa saham diprediksi akan kembali menggeliat, ditopang beli bersih (net buy) asing.

Jelang Duel Klasik MU vs Liverpool, Ini Kata Masing-masing Pelatih

Pertandingan besar Liga Premier Inggris akan dihelat ketika Manchester United menjamu Liverpool di Old Trafford pada hari Minggu (1/9/2024). Laga ini akan dimulai pada pukul 22.00 WIB malam.

Media Asing Soroti Sang "Raja Jawa"

Media asing menyoroti darurat demokrasi yang disebut-sebut dikobarkan oleh 'Raja Jawa' dan menyoroti aksi demonstrasi yang terjadi untuk menentangnya.

Bahlil Sebut Prabowo Serahkan Partai KIM Tentukan Sikap Politik Masing-masing

Ketua Umum Partai Golkar Bahlil Lahadalia menyebut Presiden terpilih Prabowo Subianto menyerahkan partai-partai di Koalisi Indonesia Maju (KIM) untuk menentukan sikap politik masing-masing

Media Asing Soroti Pembangunan IKN di Tengah Megahnya Upacara HUT Ke-79 RI

Meski menuliskan upacara berhasil digelar dengan meriah, namun Reuters menyoroti tahap pembangunan IKN yang dinilai dilanda banyak masalah dan menghadapi penundaan.

Desember, Korut Buka Kembali Perbatasan Untuk Wisatawan Asing

Korea Utara akan membuka kembali satu kota untuk wisatawan asing pada Desember mendatang. Ini setelah hampir lima tahun mereka menutup perbatasan karena pandemi Covid-19.

Media Asing Sorot Keponakan Prabowo Jadi Wamenkeu

Ramai-ramai media asing memberi sorotan ke Indonesia. Kali ini soal diangkatnya keponakan presiden terpilih Prabowo Subianto, Thomas Djiwandono, sebagai Wakil Menteri Perekonomian RI.

Dekan FK Unair Yang Protes Impor Dokter Asing Batal Dipecat

Polemik pemecatan Prof Budi Santoso sebagai Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga (Unair) Surabaya yang diduga terkait dengan protesnya terhadap rencana Kementerian Kesehatan (Kemenkes) soal ‘impor’ dokter asing akhirnya berakhir.

Media Asing Soroti Peretasan PDN Indonesia

Kabar ini ternyata sudah sampai di telinga beberapa media luar negeri, termasuk Reuters, Techxplore dan beberapa lainnya.