Laga panas tersaji di leg kedua perempat final Liga Champions saat Inter Milan menjamu Bayern Munich di Stadion San Siro, Kamis (17/4/2025) dini hari WIB. Setelah kemenangan 2-1 di leg pertama, Nerazzurri membawa bekal positif, namun pelatih Simone Inzaghi tak ingin timnya terlena.
Klub Liga Inggis Liverpool belum terkalahkan di Liga Champions UEFA 2024-2025 seusai menaklukkan wakil Prancis Lille dengan skor 2-1 di Stadion Anfield, Liverpool, Rabu dini hari WIB.
Liverpool mencatatkan kemenangan penting atas Real Madrid dengan skor 2-0 di Anfield, Kamis (28/11/2024). Gol Alexis Mac Allister dan Cody Gakpo memastikan The Reds memimpin Grup Liga Champions
Pertandingan kelima Liga Champions akan bergulir mulai Rabu (27/11) dini hari WIB dan akan menyajikan partai-partai besar seperti Bayern Muenchen vs PSG hingga Liverpool vs Real Madrid.
Liga Champions matchday ke-4 telah dimulai pada Rabu dini hari WIB (6/11), dengan sembilan laga tersaji termasuk big match Real Madrid menghadapi AC Milan.