Presiden Jokowi Kunjungi Pasar Cihapit, Kota Bandung, Jawa Barat (Jabar) Pada Rabu Pagi

 Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengunjungi Pasar Cihapit, Kota Bandung, Jawa Barat (Jabar), Rabu pagi, dalam kegiatan pengecekan harga pangan di pasar dan menyerahkan bantuan bagi para pedagang di pasar legendaris Kota Bandung tersebut.

Rabu 12 Juli 2023, Kemenhub Uji Coba Operasional LRT

Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menginformasikan bahwa uji coba operasional terbatas Light Rail Transit (LRT) atau Lintas Rel Terpadu Jabodebek akan dilakukan mulai Rabu 12 Juli 2023.

Ketua KNPI Khairunnisa: Jangan Main Kucing-kucingan, Pertemuan LGBT Asean Merusak Moral Pemuda Indonesia

Putri Khairunnisa Ketua Umum DPP Pemuda/KNPI mengecam keras kabar santer pertemuan aktivis pro Lesbian Gay Biseksual dan Transgender (LGBT) yang rencananya akan digelar di Jakarta.

OIC-CA 2023, Inspirasi Persatuan Dalam Perbedaan

Saya harap melalui diskusi tingkat tinggi ini menjadi inspirasi teman-teman dari UINSI Samarinda khususnya dan pemuda lain se Indonesia bisa menerapkan juga untuk kehidupan yang bersatu dalam perbedaan dalam kesehariannya

Kala Delegasi OIC-CA Terpesona Olahraga dan Toleransi Indonesia

Mereka banyak yang terkesan bahkan terus mencoba permainan yang langka di negara masing-masing itu meski waktu berkunjung mulai habis karena harus segera bergeser ke agenda lainnya.

Petugas Siapkan Bubur Ayam dan Kursi Roda Bagi Jamaah Haji Lansia

Daker Madinah. Setidaknya ada dua hal layanan yang disiapkan, yaitu: menu bubur ayam dan juga kursi roda.

Menpora : OIC-CA Kesempatan Kerjasama Pemuda dan Olahraga

Menpora menilai pelaksanaan OIC-CA 2023 menjadi kesempatan yang baik untuk jalin kerjasama di bidang pemuda dan olahraga.

Kemendag Menggenjot Kemitraan Grosir Modern Dengan UMKM

Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan menyampaikan, Kementerian Perdagangan terus menggenjot kemitraan antara grosir modern dengan usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) yaitu toko/warung tradisional.

 Presiden Joko Widodo Berkunjung ke Jalan Malioboro, Yogyakarta

Presiden Jokowi tampil santai dengan mengenakan kaus lengan panjang berwarna merah keluar dari Istana Kepresidenan Yogyakarta, sekitar pukul 21.15 WIB.

BMKG) Ingatkan Masyarakat Waspada Potensi Hujan Intensitas Sedang Lebat

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengingatkan masyarakat untuk waspada potensi hujan dengan intensitas sedang-lebat yang dapat disertai petir dan angin kencang di sebagian wilayah di Indonesia pada Minggu.

Begini Kata Menhan Prabowo Jika Ingin Indonesia Berhasil

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto menekankan bahwa Indonesia dapat menjadi negara yang berhasil mewujudkan cita-citanya sebagai negara maju dan menghapus kemiskinan apabila para elite-nya rukun dan bekerja sama.

Kemenparekraf Apresiasi Festival Bunga dan Buah di Taman Mejuah Juah Berastagi

Perwakilan Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) mengapresiasi atas terselenggara festival bunga dan buah di Taman Mejuah-Juah Berastagi, Kabupaten Karo, Sumatera Utara (Sumut).

Rakernas DPP KNPI, Putri Khairunnisa: Launching Rumah Kreasi Pemuda

Pada momentum rapat kerja nasional, DPP KNPI meluncurkan Rumah Kreasi Pemuda (RKP). Ketua Umum DPP KNPI, Putri Khairunnisa mengungkapkan ide RKP perlu, dipersiapkan sebagai ruang aksi pemuda untuk menjadi agen perubahan.

Gotong-Royong Kepemudaan, Semangat Realisasi Agenda Menggema di Rakernas DPP KNPI

Semangat gotong-royong pemuda untuk merealisasi agenda kepemudaan menggema pada Rapat Kerja Nasional (Rakernas) DPP KNPI.

Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziah Buka Rakernas KNPI

Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah membuka Rapat Kerja Nasional DPP KNPI. Dalam sambutannya Kemenaker menyampaikan arahan  dan harapan kepada KNPI di bawah kepemimpinan Nissa.

Sejumlah Ibu Kota Provvinsi Diprediksi Turun Hujan

ibu kota provinsi yang diprakirakan hujan ringan pada Sabtu (8/7) siang yakni Denpasar, Serang, Yogyakarta, Jakarta Pusat, Bandung, Surabaya, Banjarmasin, Palangkaraya, Pangkal Pinang, Tanjungpinang, Manokwari, Pekanbaru, dan Palembang.