Beranda Politik 1.957 CPNS Mudur, DPR Minta Pemerintah Lakukan Evaluasi

1.957 CPNS Mudur, DPR Minta Pemerintah Lakukan Evaluasi

Mundurnya 1.957 orang itu akibat tata kelola penerimaan CPNS yang tidak profesional. Mayoritas CPNS mundur karena lokasi penempatan yang jauh dari domisili

0
DPR

Dia meminta Menteri PANRB melakukan evaluasi total terhadap kebijakan tersebut. Menurut dia, kebijakan yang menyangkut kepentingan rakyat harus melalui kajian komprehensif, melibatkan pakar, akademisi, ormas, dan harus berkonsultasi dengan DPR.

Ali Ahmad menyatakan DPR juga turut merasakan dampak dari mundurnya pada CPNS tersebut, yakni menanggung dampak dari penundaan pengangkatan PPPK dan PNS. dilansir antaranews.com

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here