Sementara Rashford telah berkontribusi langsung dalam enam gol dalam tujuh pertandingan terakhirnya bersama Aston Villa. Termasuk dua gol di Piala FA saat menghadapi Preston North End.
Amorim Pastikan Rashford dan Antony Kembali ke Tim Musim Depan
Pelatih Manchester United (MU), Ruben Amorin buka suara terkait masa depan Marcus Rashford dan Antony. Amorim memastikan dua pemain itu akan kembali ke timnya musim depan selepas masa peminjamannya selesai.