Beranda Internasional Jokowi Tekankan Pentingnya Hubungan Ekonomi Setara RI-Jerman dan RI-UE

Jokowi Tekankan Pentingnya Hubungan Ekonomi Setara RI-Jerman dan RI-UE

Presiden RI Joko Widodo dalam pertemuan bilateral dengan Kanselir Jerman Olaf Scholz di Hannover Jerman, Minggu waktu setempa

0

Tiba sekitar pukul 19.30 waktu setempa atau 00.30 WIB, Senin, Presiden kemudian disambut Kanselir Jerman Olaf Scholz bersama Presiden Menteri Negara Bagian Lower Saxony Stephan Weil. Kemudian, Kepala Negara bersama Kanselir Jerman dan Presiden Menteri Negara Bagian Lower Saxony masuk ke dalam Guesthouse Lower Saxony dan melaksanakan foto bersama. Lalu, kedua pemimpin tersebut menuju lantai satu untuk melaksanakan pertemuan tatap muka. Lebih lanjut, dalam pertemuan bilateral itu, Menlu Retno menjelaskan Presiden Jokowi menyambut secara baik kolaborasi komite bersama ekonomi dan investasi Indonesia-Jerman. Selain itu Presiden menilai investasi Jerman di Indonesia perlu difokuskan pada sektor prioritas. "Investasi Jerman di Indonesia perlu difokuskan pada sektor prioritas seperti industri yang berorientasi ekspor, energi terbarukan, dan hilirisasi," kata Retno.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here