Beranda Umum Kemenparekraf: Gelaran MBF 2023 Layak Jadi Kegiatan Nasional

Kemenparekraf: Gelaran MBF 2023 Layak Jadi Kegiatan Nasional

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf), Sandiaga Salahuddin Uno menyatakan gelaran Mojo Batik Festival (MBF) 2023 di Kota Mojokerto, Jawa Timur layak menjadi kegiatan nasional.

0
1,314

Dengan penguatan tersebut, kata dia, muncul pemahaman yang disusul dengan kepercayaan dan respek.

"Penguatan filosofi dilakukan dengan berbagai penguatan kreator desainer pembatik untuk menyatukan ide pikiran yang menjadi tambahan," ujarnya.

Wali Kota Mojokerto Ika Puspitasari mengatakan atas nama Pemkot Mojokerto mengucap terima kasih kepada Kemenparekraf, karena Kota Mojokerto diberikan pendampingan dan anggaran selama tiga bulan kepada pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) "Hasilnya adalah produk fashion dan aksesoris dari batik," ucapnya.


LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here