Beranda Umum Perkuat Kemitraan Strategis, Prabowo Menuju Inggris dan Swiss

Perkuat Kemitraan Strategis, Prabowo Menuju Inggris dan Swiss

Kunjungan Presiden Prabowo ini menegaskan peran aktif dalam percaturan global, sekaligus memperkuat posisi Indonesia di tengah dinamika ekonomi dan geopolitik dunia

0
Setneg

Usai rangkaian agenda di Inggris, Presiden Prabowo akan melanjutkan kunjungan ke Davos, Swiss, untuk menghadiri World Economic Forum (WEF). Dalam forum tersebut, Presiden Prabowo dijadwalkan menyampaikan pidato kunci di hadapan para pemimpin dunia dan pelaku ekonomi global.

“Presiden Prabowo juga akan melakukan dialog strategis dengan para CEO dari perusahaan terkemuka mancanegara,” pungkas Seskab.

Kunjungan Presiden Prabowo ini menegaskan peran aktif dalam percaturan global, sekaligus memperkuat posisi Indonesia di tengah dinamika ekonomi dan geopolitik dunia. dilansir setneg.go.id

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here