Ny. Yenni berharap dukungan dan kerjasama dari semua pihak, termasuk masyarakat umum, akan terus berlanjut untuk membantu mereka yang membutuhkan.
"Saya berharap program seperti ini dapat berlanjut dan berkembang, sehingga semakin banyak warga yang merasakan manfaatnya. Mari kita bersama-sama membangun Kabupaten Agam yang lebih peduli dan inklusif, di mana setiap orang memiliki kesempatan yang sama," tutupnya.