Sementara itu, daging kerbau beku impor di harga Rp105.400 per kg atau turun 1,84 persen dari hari sebelumnya Rp107.372 per kg, lalu daging kerbau segar lokal di harga Rp143.462 per kg atau turun 0,03 persen dari hari sebelumnya Rp143.500 per kg.
Sejumlah Harga Komiditas Pangan Fluktuasi
- Badan Pangan Nasional mencatat bahwa sejumlah komoditas pangan secara umum fluktuasi, antara lain beras premium dan medium naik sedangkan cabai rawit merah turun menjadi Rp81.172 per kilogram (kg) dari hari sebelumnya Rp82.967 per kg.