Beranda Umum Tinjau Pengerukan Sungai Cakung, Pram Pastikan Tak Ada Penggusuran

Tinjau Pengerukan Sungai Cakung, Pram Pastikan Tak Ada Penggusuran

Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung Wibowo meninjau langsung proses pengerukan Sungai Cakung Lama sepanjang delapan kilometer di Kelapa Gading, Jakarta Utara, sebagai upaya mencegah banjir di Jakarta.

0
istimewa

Proses pengadaan tanah akan dilakukan melalui skema ganti untung. Artinya, warga yang lahannya terdampak akan menerima kompensasi yang layak berdasarkan harga pasar.

"Minggu kemarin sudah ada sosialisasi dan prosesnya akan dilaksanakan pembebasan lahan dilaksanakan sesuai dengan aturan Permen ATR/BPN Nomor 39 Tahun 2023," kata Ika.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here