Hadir pada kegiatan itu, Wakil Rektor III UNG, Prof. Dr. Mohamad Amir Arham, Sekretaris Daerah, Iskandar Datau, Kepala Badan Perencanaan, Penelitian dan Pengembangan Daerah (Bapppeda), Irfan Saleh, Staf Ahli Bupati, Bahari Gobel dan Rustam Meleng, Koordinator TKB, Yusuf Giasi, pimpinan OPD, dan camat se-Kabupaten Pohuwato.####
Wabup Suharsi Buka Kegiatan Kajian Ratio dan RPJPD
Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Kabupaten Pohuwato tahap kedua yang disusun sejak berdirinya Kabupaten Pohuwato yang merupakan tolak ukur