Berdasarkan Analisis Dinamika Atmosfer Dasarian I Juli 2024, La Nina berpotensi baru akan terjadi pada Agustus-September-Oktober 2024 atau ASO 2024. Pada Dasarian I Juli 2024, Indeks ENSO sebesar 0,19 atau berada pada fase Netral.
Melansir data Refinitiv harga emas dunia di pasar spot pada perdagangan Selasa (16/7/2024) ditutup di US$2.468,57 per troy ons, naik 1,92% dibandingkan posisi sebelumnya.
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) RI memprakirakan cuaca secara umum di kota-kota besar di Indonesia cerah berawan dan berawan pada Rabu ini.
Badan PBB untuk Pengungsi Palestina (UNRWA) pada Senin mengatakan pembersihan Jalur Gaza dari puing-puing yang disebabkan oleh serangan mematikan Israel akan memakan waktu sampai sekitar 15 tahun.
Banyak hal yang sulit dilakukan tanpa adanya internet. Oleh karena itu, internet sudah menjadi bagian yang tidak terpisahkan dari kehidupan manusia saat ini.
Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) mengatakan sejauh ini pemerintah belum membahas tentang kebijakan pembatasan pembelian bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi.
Menurut laporan CNN dan AFP, Trump membuat pengumuman ini pada hari Senin (15/7) waktu setempat, pada hari pertama konvensi Partai Republik di Milwaukee.
Pada Minggu (14/7/2024), serangan Israel di wilayah itu telah menewaskan 90 orang warg dan 300 warga lain terluka. Dikatakan bahwa perempuan dan anak-anak menyumbang setengah dari korban tewas dan luka.
Dalam sebuah pernyataan, Walikota Novorossiysk, Andrei Kravchenko, menyebut hal ini dikarenakan kebakaran hutan yang melanda kota itu. Hingga saat ini, kebakaran telah menyebar di area seluas 22 hektar.
Harga emas batangan PT Aneka Tambang Tbk (Antam) yang dipantau dari laman Logam Mulia, Selasa pagi, naik sebesar Rp4.000 per gram, sehingga menjadi Rp1.403.000 per gram.