PSSI Prancis Tetap Pertahankan Deschamps sebagai Pelatih

Federasi sepak bola Prancis (FFF) mengumumkan akan tetap mempertahankan Didier Deschamps sebagai pelatih Timnas Prancis, meski dipastikan gagal juara Piala Eropa (Euro) 2024.

MUI Akan Bina dan Luruskan Pemahaman Mama Ghufron

Majelis Ulama Indonesia (MUI) akan membina dan meluruskan kembali pemahaman Iyus Sugirman atau yang lebih dikenal dengan sebutan Mama Ghufron, seiring dengan kontroversi-kontroversi yang ditimbulkannya.

Menteri BUMN: Pengawasan BBM Subsidi Mudah Dilakukan di Era Digitalisasi

Erick Thohir mengatakan bahwa pengawasan pengetatan penggunaan bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi yang diwacanakan oleh pemerintah, akan lebih mudah dilakukan di era digitalisasi saat ini.

Sejumlah Kota Besar Indonesia Diprakirakan Cerah Berawan

BMKG memprakirakan cuaca di sejumlah kota besar di Indonesia akan didominasi cerah berawan dengan beberapa wilayah berpotensi mengalami hujan.

Fenomena Hujan Deras Saat Kemarau, Ini Penjelasan BMKG

Kepala Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), Dwikorita Karnawati menegaskan fenomena hujan deras di musim kemarau yang terjadi belakangan ini bukanlah anomali iklim.

Euro 2024, Terkam Belanda, Inggris Melaju ke Final

Inggris melaju ke final Piala Eropa 2024, setelah menang 2-1 atas Belanda pada pertandingan semifinal Piala Eropa 2024 di Stadion BVB, Dortmund, Rabu setempat atau Kamis dini hari WIB.

Golkar Bantah Usung Bobby Nasution Karena Mantu Presiden

Partai Golkar membantah alasan pihaknya mengusung Bobby Nasution sebagai bakal calon gubernur Sumut 2024 hanya karena berstatus sebagai menantu dari Presiden Jokowi seperti yang disinggung kubu PDI Perjuangan (PDIP).

Golkar Pede Ridwan Kamil Berjaya di Pilkada Jabar 2024

Ketua DPD Partai Golkar Jawa Barat (Jabar) Ace Hasan Syadzily percaya diri (pede) Ridwan Kamil akan menang apabila melawan Sandiaga Uno dalam ajang Pilkada Jabar 2024.

Menpora Kukuhkan Kontingen Olimpiade Paris Indonesia

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo mengukuhkan 29 atlet, para pelatih, dan ofisial yang menjadi kontingen Indonesia untuk Olimpiade Paris 2024 yang diselenggarakan pada 26 Juli sampai 11 Agustus.

Wapres: Transisi Pemerintahan Damai dan inklusif Ciptakan Stabilitas Politik

Wakil Presiden (Wapres) Ma'ruf Amin mengatakan proses transisi pemerintahan yang damai dan inklusif dapat menciptakan stabilitas politik dan mendukung keberhasilan program pemerintah.

Jokowi Wanti-wanti Pemda Tak Terlena Produk Impor

Presiden Joko Widodo (Jokowi) mendorong kepala daerah memaksimalkan serapan anggaran serta penggunaan produk-produk dalam negeri.

Dekan FK Unair Yang Protes Impor Dokter Asing Batal Dipecat

Polemik pemecatan Prof Budi Santoso sebagai Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga (Unair) Surabaya yang diduga terkait dengan protesnya terhadap rencana Kementerian Kesehatan (Kemenkes) soal ‘impor’ dokter asing akhirnya berakhir.

Belasan Pegawai Main Judi Online, Ini Penjelasan KPK

KPK menjelaskan bahwa 9 dari 17 pegawainya yang bermain judi daring atau judi online sudah tak lagi bekerja di lembaga tersebut.

Rabu, Harga Emas Antam Turun

Harga emas batangan PT Aneka Tambang Tbk (Antam) yang dipantau dari laman Logam Mulia, Rabu pagi, turun sebesar Rp9.000 per gram, sehingga menjadi Rp1.380.000 per gram.

IHSG Diperkirakan Bergerak Menguat

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Rabu, diperkirakan bergerak menguat terbatas

Kemendikbudristek: Semua Sistem Terdampak PDN Pulih 29 Juli 2024

ekretaris Jenderal (Sekjen) Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemdikbudristek) Suharti berjanji semua sistem terkait pendidikan maupun kebudayaan yang terimbas peretasan Pusat Data Nasional (PDN) pulih pada 29 Juli 2024.