KPU Tetapkan Jadwal PSU dan Hitung Ulang Suara

Komisi Pemilihan Umum RI telah menetapkan tahapan dan jadwal pemungutan suara ulang dan serta penghitungan ulang surat suara sebagai tindak lanjut putusan Mahkamah Konstitusi atas perkara Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) untuk Pemilihan Umum Legislatif 2024.

Airlangga: Defisit Anggaran Makan Siang Gratis Masih Dibahas Banggar DPR

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengungkapkan bahwa penurunan target defisit anggaran 2025 yang ditekan pada kisaran 1,5 persen hingga 1,8 persen dari PDB untuk membiayai program makan siang gratis pemerintahan Prabowo-Gibran masih dibahas di Badan Anggaran (Banggar) DPR RI.

PDIP Diisukan Usul Anies di Pilkada Jakarta, Begini Kata Ahok

Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok buka suara perihal adanya isu atau wacana dari Partai PDIP yang akan mengusung Anies Rasyid Baswedan dalam Pemilihan Gubernur (Pilgub) DKI Jakarta tahun 2024 ini.

Hasto: Praktik Hukum Era Jokowi Lebih Buruk dari Era Kolonial dan Orba

Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto membandingkan praktik hukum Era Kolonial Belanda dan Orde Baru (Orba) dengan era pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi).

PPP Gagal ke Senayan, Sandi Uno Minta Maaf

Politisi Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Sandiaga Uno meminta maaf lantaran belum dapat mewujudkan partai berlambang kakbah itu lolos ke Senayan pada Pemilu 2024.

Anies ke PKB: Terima Kasih untuk Amanahnya

Mantan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengucapkan terima kasih untuk amanah DPW Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Jakarta, yang merekomendasikan dia sebagai bakal calon Gubernur Jakarta untuk Pilkada 2024.

Gerindra Dorong RK di Pilgub Jakarta 2024

Partai Gerindra mendorong Ridwan Kamil maju sebagai calon gubernur untuk melawan Anies Baswedan yang semakin banyak dapat dukungan menjelang pemilihan gubernur alias Pilgub Jakarta 2024.

Bawaslu: Tahapan Pilkada Berpotensi Terjadinya Gesekan

Anggota Bawaslu RI Lolly Suhenty menilai seluruh tahapan pemilihan kepala daerah (pilkada) rawan lantaran berpotensi terjadinya gesekan.

PKB Jakarta Usung Anies Bacagub di Pilkada DKI Jakarta

Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) PKB DKI Jakarta resmi mencalonkan Anies Baswedan sebagai bakal calon gubernur (Bacagub) di Pilkada DKI Jakarta pada November 2024.

Politisi Senior Permadi Tutup Usia

Politisi senior Partai Gerindra Permadi meninggal dunia pada Rabu di kediamannya di Jalan Pengadegan, Jakarta Selatan.

Kantongi Rekomendasi Gerindra dan PAN, John Gerki: Bekal Mantapkan Langkah Saya

John Gerki Morin, Wakil Ketua I Dewan Pimpinan Daerah partai Gerindra, Papua Barat Daya telah mengantongi surat rekomendasi Partai Amanat Nasional (PAN).

Hanura Akui Kantongi Nama-nama untuk Pilkada Jakarta 2024

Ketua Umum Partai Hanura Oesman Sapta Odang (OSO) mengaku telah mengantongi nama-nama yang akan didukung oleh partainya dalam Pilkada DKI Jakarta 2024.

Golkar Amankan 102 DPR RI dan Raih Kursi DPRD Terbanyak Se-Indonesia

Partai Golkar berhasil mengamankan 102 kursi DPR RI dan meraih kursi DPRD terbanyak se-Indonesia setelah seluruh tahapan Pemilu 2024 tuntas di Mahkamah Konstitusi (MK), Kamis (6/6).

KPK Panggil Hasto Kristiyanto Sebagai Saksi Kasus Harun Masiku

 Tim penyidik KPK telah melayangkan surat pemanggilan kepada Sekretaris Jenderal PDIP Hasto Kristiyanto untuk diperiksa sebagai saksi kasus dugaan suap penetapan calon anggota DPR RI terpilih periode 2019-2024 dengan tersangka Harun Masiku (HM).

Gerindra Sebut Duet Kaesang-Budi Untuk Pilkada Jakarta Masih Dinamis

Wakil Ketua Umum Partai Gerindra Rahayu Saraswati mengatakan duet politisi Gerindra Budi Djiwandono dan Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep untuk maju dalam Pemilihan Gubernur (Pilgub) DKI Jakarta masih dinamis.

Sahroni: Surya Paloh Capek Lihat Berita SYL

Bendahara Umum Partai Nasional Demokrat (NasDem) Ahmad Sahroni menyebutkan, Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh sudah capek melihat berita korupsi yang menyeret Syahrul Yasin Limpo (SYL)