Beranda Hukum dan Kriminal BSSN: Indonesia Perlu Siapkan Peta Jalan Kriptografi Pascakuantum dalam Lima Tahun

BSSN: Indonesia Perlu Siapkan Peta Jalan Kriptografi Pascakuantum dalam Lima Tahun

Nugroho memperingatkan bahwa perkembangan teknologi komputasi kuantum merupakan ancaman serius terhadap sistem enkripsi yang digunakan saat ini.

0
Ilustrasi

Enkripsi yang saat ini membutuhkan waktu puluhan hingga ratusan tahun untuk dipecahkan, dengan teknologi kuantum berpotensi dibobol hanya dalam hitungan jam atau menit.

Oleh karena itu, penyiapan peta jalan menuju kriptografi pascakuantum dinilai sangat mendesak.

Langkah ini diperlukan agar program digitalisasi nasional, yang merupakan suatu keniscayaan, tidak rentan di masa depan ketika komputasi kuantum menjadi lebih umum.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here