Disisi lain, kata Bupati Saipul, dengan PKS ini, penting bagi kita untuk melakukan sinergi untuk melakukan pengawasan wajib pajak. Mengumpulkan penerimaan negara tidak hanya dapat dilakukan oleh satu istansi saja, maka dari itu dibutuhkan sinergritas antara pusat dengan daerah memiliki tujuan yang sama yaitu mengumpulkan penerimaan. “Karena APBN (Anggaran Penerimaan dan Belanja Negara) dan APBD (Anggaran Penerimaan dan Belanja Daerah) tujuan akhirnya sama, untuk pembangunan nasional”,pungkas Bupati Saipul.
Beranda
Kabupaten Pohuwato
Bupati Saipul Tandatangani PKS Optimalisasi Pemungutan Pajak Pusat dan Daerah
Bupati Saipul Tandatangani PKS Optimalisasi Pemungutan Pajak Pusat dan Daerah
Seremoni Penandatanganan PKS itu berlangsung di aula Cakti Buddhi Bakti (CBB), Gedung Marie Muhammad, Kantor Pusat Direktorat Jenderal Pajak, Jalan Gatot Subroto Kav. 40-42, Jakarta.