Beranda Tips Inilah Cara Ubah Tulisan Whatsapp Warna-warni, Tebal, dan Miring

Inilah Cara Ubah Tulisan Whatsapp Warna-warni, Tebal, dan Miring

Beberapa jenis tulisan unik ini bisa ditampilkan tanpa aplikasi tambahan, misalnya huruf tebal hingga huruf dengan garis bawah.

0
788
Ilustrasi | Istimewa

Cara lain untuk meng-highlight suatu kata atau kalimat di WhatsApp, bisa dengan membubuhkan satu tanda backtick (`) di awal dan akhir chat.

Contoh format: `Selamat Berbuka Puasa`

Membuat Bullet Points

Tips terakhir ini memang sudah lumayan banyak digunakan, tetapi belum sesering bold, italic, strikthrough. Tak lain adalah membubuhkan bullet points untuk mempermudah ketika Anda membuat daftar. Misalnya daftar barang yang harus dibeli, hingga daftar nama peserta rapat.

Caranya mudah, cukup membubuhkan simbol bintang (*) atau hyphen (-) di awal chat, lalu spasi. Selanjutnya, mulai dengan kata atau kalimat yang hendak ditulis.

Contoh format: * Selamat Berbuka Puasa atau - Selamat Berbuka Puasa

Nah, demikian cara mengubah tulisan di WhatsApp menjadi berbagai gaya. Selamat mencoba!

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here