"Saya ucapkan terima kasih kepada Menteri Ketenagakerjaan, Menhub, Mensesneg, Seskab, dan juga pimpinan perusahaan atas kerja sama yang baik. Juga saya ucapkan terima kasih kepada para pengemudi online di mana pun Anda berada," kata Prabowo.
Presiden Prabowo mengumumkan kabar gembira tersebut didampingi CEO Gojek Patrick Walujo dan CEO Grab Anthony Tan.
"Saya ucapkan terima kasih kepada Menteri Ketenagakerjaan, Menhub, Mensesneg, Seskab, dan juga pimpinan perusahaan atas kerja sama yang baik. Juga saya ucapkan terima kasih kepada para pengemudi online di mana pun Anda berada," kata Prabowo.