Beranda Hukum dan Kriminal Kepala KPP Jakut Ditetapkan Jadi Tersangka Kasus Suap Pajak

Kepala KPP Jakut Ditetapkan Jadi Tersangka Kasus Suap Pajak

KPK menetapkan 5 tersangka terkait operasi tangkap tangan pejabat pajak di Jakarta Utara (Jakut)

0
KPK

"Yang Rp 4 miliar ini ditukarkan ke mata uang Singapura dolar, kemudian dana tersebut diserahkan secara tunai oleh ABD, ABD yang di-hire, konsultannya PT WP, kepada ada AGS dan ASB, selalu tim penilai KPP Jakarta utara di sejumlah lokasi di Jabodetabek," jelasnya.

KPK telah langsung menahan tersangka. Penahanan dilakukan selama 20 hari ke depan. "KPK melakukan penahanan terhadap para tersangka 20 hari pertama sejak tanggal 11 hari ini sampai dengan 30 Januari 2026, penahanan di rutan negara cabang gedung merah putih KPK," jelasnya. dilansir cnbcindonesia.com

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here