Lelang aset mantan terpidana korupsi ini merupakan bagian dari upaya KPK untuk mengoptimalkan pengembalian kerugian negara.
KPK Lelang Rumah Setya Novanto di Kupang Senilai Rp2,18 Miliar
Bagi masyarakat yang berminat mengikuti lelang, diwajibkan menyetorkan uang jaminan sebesar Rp1 miliar terlebih dahulu.