Beranda Kabupaten Pohuwato KPU Pohuwato Ikuti Rapat Nasional Sosialisasi, Pendidikan Pemilih dan Partisipasi Masyarakat dengan KPU RI

KPU Pohuwato Ikuti Rapat Nasional Sosialisasi, Pendidikan Pemilih dan Partisipasi Masyarakat dengan KPU RI

Iskandar Ibrahim bersama Kasubag Sosdikhlih dan Parhubmas KPU Kabupaten Pohuwato, Syafriyanto Abd. Rahman mengikuti Rapat Nasional Sosialisasi, Pendidikan Pemilih dan Partisipasi masyarakat

0
Iskandar Ibrahim bersama Kasubag Sosdikhlih dan Parhubmas KPU Kabupaten Pohuwato,  Syafriyanto Abd. Rahman mengikuti Rapat Nasional Sosialisasi, Pendidikan Pemilih dan Partisipasi masyarakat

Selanjutnya Mellaz dalam kesempatannya menyampaikan, Divisi ini merupakan Supporting System untuk divisi divisi lainnya sebagai pemantik dalam menyukseskan setiap program dan kegiatan. sedangkan Drajat dalam pemaparannya menyampaikan, walaupun Pemilu 2024 telah diakui Internasional terselenggara dengan baik, tentu Performa Lembaga terus diperhatikan dan ditingkatkan terutama pada pelaksanaan pilkada nanti.

Sementara itu Idham juga menjelaskan terkait partisipasi secara otonom atau mandiri melalui pendekatan praktis dan struktural dimasyakat. Penyusunan Action Plan yang baik dengan memperhatikan unsur akuntabilitas keuangan sehingga memaksimalkan anggaran yang ada. idham meyakini pada pelaksanaan pilkada 2024, tingkat partisipasi pemilih akan lebih meningkat.

Turut hadir Deputi Bidang Dukungan Teknis Eberta Kawima, jajaran Pejabat Eselon II Setjen KPU, serta peserta Rakornas yang terdiri dari Kadiv Sosdiklihparmas, Kabag, Kasubbag, Admin/Operator dari KPU Provinsi dan KPU Kabupaten/Kota seluruh Indonesia.

  • Tags

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Berita Terkait
Berita Terkait