Beranda Kabupaten Pohuwato Pani Gold Project Mendukung Program Pemagangan Dalam Negeri Tahun 2023

Pani Gold Project Mendukung Program Pemagangan Dalam Negeri Tahun 2023

Pani Gold Project (PGP) terus berkomitmen memberikan dukungan penuh kepada Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Provinsi Gorontalo untuk meningkatkan kualitas dan kompetensi tenaga kerja di Provinsi Gorontalo. 

0
Pani Gold Project (PGP) terus berkomitmen memberikan dukungan penuh kepada Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Provinsi Gorontalo untuk meningkatkan kualitas dan kompetensi tenaga kerja di Provinsi Gorontalo. 

“Menurut saya, Program Pemagangan Dalam Negeri tahun 2023 ini merupakan program yang sangat bermanfaat dan berdampak positif bagi para fresh graduate, terlebih lagi para pemuda dan pemudi Provinsi Gorontalo. Khususnya di Kabupaten Pohuwato, program ini memberikan kesempatan Kepada PPK [Pejuang Pencari Kerja] untuk dapat merasakan dunia kerja yang profesional secara langsung dengan proses seleksi yang tidak berat.  Selain itu, melalui program ini, kita diyakinkan bahwa pemerintah tidak tinggal diam untuk pengurangan angka pengangguran di Indonesia, khususnya di daerah kita tercinta. Walaupun pada penyelenggaraannya masih banyak perlu dievaluasi, namun langkah ini patut untuk diapresiasi,” kata Rahmat Tantu salah satu peserta magang PGP pada Senin (04/07/2023). 

Lebih lanjut Rahmat mengatakan bahwa program pemerintah ini sangat bermanfaat bagi para pencari kerja karena magang di Pani Gold Project sangat bisa membentuk kebiasaan yang sangat positif. 

  • Tags

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Berita Terkait
Berita Terkait