Beranda Warta Kementerian Plt. Menkominfo Minta KPI Pastikan Penyiaran Informasi Bermutu Jelang Pemilu 2024

Plt. Menkominfo Minta KPI Pastikan Penyiaran Informasi Bermutu Jelang Pemilu 2024

Plt Menkominfo Mahfud MD meminta jajaran Komisioner KPI dan Dewan Pengawas LPP TVRI baru untuk memastikan penyiaran informasi yang bermutu menjelang pemilihan umum (Pemilu) 2024 mendatang.

0
2,926
Plt Menkominfo Mahfud MD meminta jajaran Komisioner KPI dan Dewan Pengawas LPP TVRI baru untuk memastikan penyiaran informasi yang bermutu menjelang pemilihan umum (Pemilu) 2024 mendatang.

Adapun, sebanyak sembilan orang Komisioner KPI yang mendapatkan mandat baru dalam penyelenggaraan penyiaran, antara lain Ubaidillah, Mohamad Reza, I Made Sunarsa, Muhamad Hasrul Hasan, Tulus Santoso, Amin Shabana, Evri Rizqi Monarshi, Mimah Susanti, dan Aliyah.

Selain itu, Mahfud MD turut mengukuhkan lima orang Dewan Pengawas LPP TVRI, di antaranya Agnes Irwanti, Agus Sudibyo, Danang Sangga Buwana, Hardly Stefano Fenelon Pariela, dan Sifak.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here