Beranda Ekonomi Purbaya Pastikan Aturan Baru DHE SDA Tetap Berlaku Tahun ini

Purbaya Pastikan Aturan Baru DHE SDA Tetap Berlaku Tahun ini

Menteri Keuangan RI Purbaya Yudhi Sadewa memastikan aturan baru terkait Devisa Hasil Ekspor Sumber Daya Alam (DHE SDA) tetap berlaku tahun 2026 ini

0
istimewa

Dalam dokumen Strategi Kebijakan Penguatan Likuiditas Valas Domestik Kementerian Keuangan, disebutkan bahwa aturan baru ini akan mewajibkan penempatan DHE valas eksportir hanya di Himbara.

Selain itu, ketentuan terbaru juga menurunkan batas konversi DHE valas ke rupiah dari sebelumnya 100 persen menjadi maksimal 50 persen.

 

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here