Inilah Fakta-Fakta Penembakan Trump di Lapangan Golf

Percobaan pembunuhan kembali terjadi di Amerika Serikat (AS). Kali ini, mantan presiden ke 45 AS sekaligus calon presiden Partai Republik di Pemilu 2024, Donald Trump, lagi-lagi menjadi target.

Israel Tutup Perlintasan Perbatasan dengan Yordania Pasca Serangan Penembakan

Sejumlah mobil polisi dan sebuah ambulans terlihat di dekat Jembatan Allenby, titik perbatasan penting antara Tepi Barat yang diduduki Israel dengan wilayah Yordania, pascaserangan penembakan pada 8 September 2024. Seorang pria bersenjata pada Minggu (8/9) melepas tembakan di Jembatan Allenby, menewaskan tiga orang sebelum akhirnya ditembak mati oleh tentara Israel, seperti dikatakan pejabat resmi Israel. (Xinhua/Jamal Awad)

Imbas Penembakan Trump, Rupiah Ditutup Melemah

Nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar AS pada perdagangan Senin, ditutup merosot di tengah isu politik penembakan calon presiden Amerika Serikat (AS).

Penembakan Trump, Biden: Terlalu Dini Nilai Sebagai Upaya Pembunuhan

Presiden Amerika Serikat Joe Biden mengatakan terlalu dini untuk memastikan secara resmi bahwa penembakan saat Donald Trump berpidato di Negara Bagian Pennsylvania pada Sabtu (13/7) adalah upaya pembunuhan terhadap mantan Presiden AS itu.

Personel TNI dan Polri Lakukan Pengejaran Terhadap KKB Pelaku Penembakan Pesawat Wings Air

Insiden penembakan yang terjadi pada Sabtu siang sekitar pukul 13.20 WIT itu mengakibatkan peluru tembus ke dalam badan pesawat.

HAM PBB Sesalkan Penembakan di Kota Donetsk Ukraina

Sedikitnya 25 orang tewas dan 20 lainnya luka-luka pada Minggu akibat penembakan tersebut

Imbas Penembakan AS, Kanada Keluarkan Peringatan di Sepanjang Perbatasan

CBSA meminta para petugasnya untuk mewaspadai pria yang dicurigai melakukan penembakan fatal di Lewiston yang menewaskan sedikitnya 18 orang dan melukai 13 lainnya

Tepi Barat, Tiga Orang Luka dalam Serangan Penembakan

Seorang pria Palestina bersenjata melepaskan tembakan dari kendaraan yang melintas dan menyasar sebuah keluarga Israel di luar permukiman di Tepi Barat bagian selatan yang diduduki.

PP Muhammadiyah Kutuk Keras Aksi Penembakan di Kantor MUI

 Pengurus Pusat Muhammadiyah mengutuk keras aksi penembakan yang dilakukan oleh orang tidak dikenal (OTK) pada Selasa (2/5/2023) siang di Kantor Majelis Ulama Indonesia (MUI) DKI Jakarta.