Sebanyak tiga wakil Indonesia berhasil merebut tiket ke babak semi final nomor perseorangan ajang BWF World Junior Championships 2023 di The Podium Arena, Spokane, Washington, Amerika Serikat.
Federasi Bulu Tangkis Dunia (BWF) mengizinkan para pebulu tangkis dari Rusia dan Belarus untuk berpartisipasi di kompetisi dunia mulai 26 Februari 2024 dengan status "atlet netral perorangan".