Pembalap Prima Pramac Racing Jorge Martin merebut kemenangan Grand Prix Indonesia di Sirkuit Internasional Mandalika, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat, Minggu.
Manuver agresif Bastianini (Ducati Leonovo) saat menyalip pembalap Jorge Martin (Prima Pramac Racing) di tikungan pada lap terakhir membuat keduanya sempat bersenggolan namun tidak sampai terjatuh.
Pelatih timnas Portugal Roberto Martinez mengatakan timnya kalah dengan “rasa bangga” saat melawan Prancis di perempat final Piala Eropa 2024 pada Jumat, dan berjanji timnya akan kembali dengan lebih kuat.
Martin kini unggul tujuh poin dari Bagnaia, dengan total 328 poin terkumpul. Itu juga merupakan kemenangan Sprint keempat Martin secara beruntun musim ini yang dilengkapi dengan catatan waktu lap tercepat.
Pembalap Fernando Alonso mengatakan tim balapnya, Aston Martin, telah membawa sejumlah perubahan baru di mobilnya untuk menghadapi Grand Prix Belanda yang akan bergulir di Sirkuit Zandvoort, akhir pekan ini.