Mabes TNI Benarkan Penunjukan Wakil KSAD Baru dan Rotasi Tiga Pangdam

Kepala Pusat Penerangan TNI Mayor Jenderal TNI Kristomei Sianturi membenarkan bahwa Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto menunjuk Letnan Jenderal TNI Muhammad Saleh Mustafa sebagai Wakil Kepala Staf Angkatan Darat dan merotasi tiga panglima Kodam.

Secarik Kain Persatuan dari Pakaian Adat Presiden dan Wakil Presiden

Presiden tampil anggun dengan busana adat khas Betawi asal DKI Jakarta, Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka tampil berwibawa dengan pakaian adat khas Gayo asal Aceh Tengah

BWF Rilis Hasil Undian Kejuaraan Dunia 2025, Indonesia Turunkan 12 Wakil Terbaik

Federasi Bulutangkis Dunia (BWF) baru saja merilis hasil undian Kejuaraan Dunia 2025, Rabu, 13 Agustus. Tim bulutangkis Indonesia menurunkan 12 wakil terbaiknya selama 25-31 Agustus di Paris, Prancis.

Presiden Prabowo Lantik Wakil Panglima TNI dan Komandan Pasukan Elit

Pelantikan itu berlangsung dalam upacara gelar pasukan operasional dan kehormatan militer di Lanud Suparlan Pusdiklatpassus, Batujajar, Jawa Barat.

Presiden Prabowo Akan Lantik Sejumlah Jabatan di TNI Termasuk Wakil Panglima TNI

Posisi Wakil Panglima TNI memang sudah lama kosong. Terakhir jabatan ini diisi oleh Jenderal Fachrul Razi pada Oktober 1999 sampai September 2000.

Wakil Ketua MPR Dukung Rencana Pemerintah Blokir Game Online Roblox

Menurutnya langkah pemerintah bagian dari upaya membatasi anak-anak tidak bermain game-game online yang di dalamnya terdapat unsur-unsur kekerasan.

Wakil Ketua DPR RI Minta Royalti Lagu Tidak Menyulitkan Pelaku Usaha

Wakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad menanggapi masalah hak cipta dan royalti lagu yang menjadi perbincangan belakangan ini.

Wakil Ketua Komisi X DPR Dukung NTB Jadi Tuan Rumah PON 2028

Lalu mengatakan kesiapan tersebut telah dibuktikan dengan suksesnya NTB menyelenggarakan Festival Olahraga Masyarakat Nasional (FORNAS) VIII.

Wakil Ketua MPR: Energy Transition is A Must dan Kita Tidak Bisa Menghindarinya

Politisi PAN ini yakin transisi energi akan menjadi salah satu pendorong pertumbuhan ekonomi.

Soal Nasib Satria, Wakil Ketua DPR: Kami Serahkan Sepenuhnya ke TNI dan Kemlu

DPR tidak mengetahui secara persis latar belakang masalah dan keinginan Satria Arta Kumbara yang ingin kembali bergabung dengan TNI.

Wakil Ketua MPR Dorong Mantan Atlet Daerah Berkarya Lewat Program Karier

Pentingnya membangun karakter, menjaga integritas, dan memupuk cinta tanah air di tengah derasnya arus globalisasi.

Indonesia Hanya Sisakan Dua Wakil di Semifinal Thailand Open 2025

Indonesia hanya menyisakan dua wakil di semifinal BWF World Tour Super 500 Thailand Open 2025 melalui ganda putra Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto dan ganda campuran Amri Syahnawi/Nita Violina Marwah.

Mensos Temui Perwakilan Pengunjuk Rasa Gelar Pahlawan Soeharto

Gus Ipul menerima perwakilan pengunjuk rasa yang menolak pemberian gelar pahlawan nasional terhadap Soeharto di kantor Kemensos

Wakil Ketua MPR: Pertumbuhan Media Digital Perlu Diimbangi Kebijakan

Wakil Ketua MPR RI Lestari Moerdijat mengatakan bahwa laju pertumbuhan media digital perlu diimbangi dengan pembenahan dari sisi kebijakan, hukum, dan peningkatan kompetensi sumber daya manusia dalam mengupayakan keberlanjutan media penyiaran.

Menhan Siapkan Sejumlah Kandidat untuk Posisi Wakil Panglima TNI

Dia mengatakan banyak perwira tinggi TNI yang bisa menjadi Wakil Panglima dan mampu membantu program pemerintah.

Wapres Gibran Bertemu Wakil PM Malaysia di Istana Wakil Presiden

Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka bertemu dengan Wakil Perdana Menteri Malaysia Datuk Seri Dr Ahmad Zahid Hamidi. Pertemuan dilakukan di Istana Wakil Presiden, Jakarta, Senin (21/4/2025).