Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Metro Jaya membuka lima lokasi layanan SIM (Surat Izin Mengemudi) Keliling bagi masyarakat yang ingin mengurus perpanjangan masa berlaku syarat legal berkendara itu di wilayah Jakarta pada Jumat.
Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Embarkasi Medan mengimbau para jamaah calon haji (JCH), khususnya asal daerah itu untuk memperbanyak konsumsi air mineral dan membatasi aktivitas luar ruangan selama di tanah suci.
Dikutip dalam laman resmi BMKG di Jakarta, Jumat, diprakirakan sebagian kota besar akan berpotensi mengalami hujan lebat disertai petir dan angin kencang antara lain Tanjung Pinang, Padang, Banda Aceh, Pangkal Pinang, Bengkulu, dan Gorontalo.
Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) tengah menyusun peta jalur wisata berbasis cerita atau kisah (storytelling) di kawasan Daerah Istimewa Yogyakarta, Solo, dan Semarang (Joglosemar) bertajuk Historical Trail of Joglosemar.
Pemilik PT PayTren Aset Manajemen (PAM) Yusuf Mansur menyampaikan bahwa saat ini semua dana nasabah yang dihimpun oleh perusahaan manajer investasi syariah miliknya telah dikembalikan.
Dinas Tenaga Kerja, Transmigrasi dan Energi (Disnakertransgi) DKI Jakarta menegaskan bahwa pelatihan kerja yang dilaksanakan tahun ini difokuskan untuk mewujudkan Jakarta sebagai kota pintar (smart city).
Gunung Semeru yang memiliki ketinggian 3.676 meter di atas permukaan laut (mdpl) mengalami dua kali erupsi pada Kamis pagi, yakni pukul 08.57 WIB dan 09.50 WIB.
Kementerian Agama (Kemenag) RI meminta Garuda Indonesia untuk profesional dalam melayani jamaah calon haji Indonesia karena berkaitan dengan keselamatan jamaah.
Garuda Indonesia menyatakan pesawat GA-1105 pada Rabu, rute Makassar-Madinah, yang merupakan penerbangan haji Kloter 5 embarkasi Makassar, memutuskan untuk terbang kembali ke bandara keberangkatan atau Return to Base (RTB) guna memitigasi risiko aspek keamanan operasional.
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) RI memprakirakan sebanyak sembilan belas (19) provinsi di Indonesia diguyur hujan lebat pada Kamis.
Direktur Eksekutif Yayasan Cahaya Guru Muhammad Mukhlisin mengimbau pemerintah untuk bisa membuat kebijakan yang memperketat pengawasan pelaksanaan widyawisata atau study tour maupun kegiatan lain yang mewajibkan murid bepergian jauh.
Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi, Usaha Kecil Menengah (PPKUKM) DKI Jakarta terus mendorong program konversi sepeda motor listrik sebagai salah satu upaya untuk memitigasi perubahan iklim dan pemanfaatan energi baru terbarukan.
Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin mengaku belum menandatangani terkait dengan wacana penghapusan program Kelas 1, 2, dan 3 di Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan.
Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menggelar Forum Perizinan Pengelolaan Ruang Laut di Jakarta, Selasa, sebagai upaya menyosialisasikan berbagai layanan administrasi dan jenis perizinan pengelolaan ruang laut.