Beranda Kesehatan Sayur Sudah Layu Dikonsumsi?

Sayur Sudah Layu Dikonsumsi?

Sayur menjadi salah satu jenis makanan yang paling mudah layu. Anda pun mungkin mempertanyakan bagaimana keamanan sayur layu untuk dikonsumsi.

0
2,445

CARAPANDANG - Sayur menjadi salah satu jenis makanan yang paling mudah layu. Anda pun mungkin mempertanyakan bagaimana keamanan sayur layu untuk dikonsumsi. Apakah masih diperbolehkan? Sejauh ini, masih ada beberapa pendapat berbeda terkait boleh tidaknya sayur layu untuk dimakan. Beberapa menyebut sayur layu tetap aman saja untuk dikonsumsi.

Namun, ada pula yang mengingatkan soal risiko munculnya bakteri dan kuman saat sayur sudah tidak dalam keadaan fresh. Menurut dokter spesialis gizi klinik, Marya Haryono, M.Gizi, FINEM sendiri, sayur segar dan sayur yang layu punya kadar nutrisi yang berbeda. Sayur yang segar tentunya punya nutrisi yang lebih tinggi dibandingkan dengan yang layu. Untuk itu, Marya tetap menyarankan agar sayur sebaiknya dikonsumsi dalam kondisi segar untuk mendapatkan nutrisi yang paling maksimal. "Kalau sudah layu pasti ada unsur nutrisi yang sudah berkurang," ujar Marya saat acara peluncuran Chipotle Series dan Concept Store 2.0 SaladStop! di Pantai Indah Kapuk, Jakarta Utara ditulis

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here