Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyampaikan agar setiap pasangan calon (paslon) Kepala Daerah yang bakal melakukan kampanye hari pertama dapat melakukannya dengan semangat.
Dirjen HAM Kemenkumham RI Dhahana Putra mengatakan bahwa Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) yang mengenakan jilbab menunjukkan semangat keberagaman Indonesia sesuai dengan filosofi Bhinneka Tunggal Ika.
Pembalap Monster Energy Yamaha Fabio Quartararo mengatakan tidak ingin mengendurkan semangat dalam MotoGP Spanyol di Sirkuit Internasional Jerez, akhir pekan ini.
Kegiatan sosialisasi ini bertujuan untuk menggali nilai-nilai yang terkandung pada Empat Pilar tersebut yakni Pancasila, UUD 1945, NKRI dan Bhinneka Tunggal Ika.
Gubernur Sumatera Barat (Sumbar) Mahyeldi Ansharullah mengapresiasi gelaran seminar Solok Campus Education Festival (SCEF) 2024 yang digelar oleh Aliansi Mahasiswa Solok (AMS) se-Indonesia di Gedung Kubung 13 Kota Solok, Minggu (11/2/2024).
Calon Presiden nomor urut satu Anies Baswedan menyerukan semangat perubahan saat berorasi dalam kampanye akbar di hadapan masyarakat Aceh, untuk mewujudkan Indonesia yang adil dan makmur untuk semua.
Anies dalam keterangannya disiarkan di Jakarta, menyampaikan rasa terima kasihnya sebab menjadi saksi peresmian pondok pesantren pimpinan dr Wahidim Halim tersebut.
Calon presiden nomor urut 1 Anies Baswedan menegaskan semangat para relawan untuk memenangkan pasangan Anies-Muhaimin (AMIN) tidak bisa dibeli dengan uang.