APBN 2024 Dirancang Berdaya Tahan

APBN 2024 harus menyasar, antara lain, penguatan kualitas SDM, pembangunan infrastruktur, peningkatan nilai tambah SDA, dan penguatan deregulasi dan institusi

Banggar DPR Setuju RUU APBN 2024 Dibahas Pada Sidang Paripurna

Badan Anggaran (Banggar) DPR menyetujui Rancangan UndangUndang Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (RUU APBN) 2024 untuk selanjutnya dibahas dan disetujui untuk disahkan menjadi undang-undang pada sidang paripurna.

RAPBN 2024 Dorong Percepatan Transformasi Ekonomi

Arsitektur RAPBN 2024 disusun untuk menyikapi dampak dari perubahan yang ada dalam mempercepat transformasi ekonomi menjadi salah satu agenda wajib di 2024