TNI Libatkan 100.000 Personel dalam Perayaan HUT Ke-80 di Monas

Kepala Pusat Penerangan TNI (Kapuspen TNI) Brigjen TNI Freddy Ardianzah menyebutkan sebanyak 100.000 personel akan dilibatkan dalam perayaan HUT ke-80 TNI di Monas, Jakarta Pusat, pada 5 Oktober 2025.

Menengok Perayaan Ulang Tahun Kuda Nil di Kebun Binatang Thailand

Mae Mali, seekor kuda nil betina, merayakan ulang tahunnya yang ke-60 di Kebun Binatang Terbuka Khao Kheow (Khao Kheow Open Zoo) di Provinsi Chonburi, Thailand, pada 8 September 2025. (Carapandang/Xinhua/Rachen Sageamsak)

Prabowo Hadiri Perayaan 80 Tahun Kemenangan Perang Perlawanan Rakyat Tiongkok

Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, menghadiri Perayaan 80 Tahun Kemenangan Perang Perlawanan Rakyat Tiongkok

Malaysia Jadi Tuan Rumah Perayaan Hari ASEAN Ke-58

Malaysia akan menjadi tuan rumah perayaan Hari ASEAN ke-58 yang berlangsung, di Cyber Event Hall, Cyberjaya, Jumat (8/8/2025).

Pemerintah Pastikan Perayaan HYT RI Ke-80 Juga Dilaksanakan di IKN

Pemerintah memastikan, perayaan HUT RI Ke-80 juga dilaksanakan di Ibu Kota Negara Nusantara (IKN). Perayaan pada 17 Agustus nanti di IKN akan dipimpin oleh Kepala Otorita IKN, Basuki Hadimulyono.

Bamsoet: Perayaan Iduladha Cermin Nyata Gotong Royong dan Kepedulian Sosial

Penyembelihan hewan kurban tidak hanya berfungsi sebagai ritual ibadah, namun juga sebagai sarana untuk membantu masyarakat yang kurang beruntung.

Kemeriahan Perayaan Peh Cun di Sungai Cisadane

Perayaan yang selalu diperingati setiap tanggal 5 bulan 5 dalam penanggalan Khongcu Lek

DPR: Perayaan Waisak Momentum Kepedulian Sosial dan Pelestarian Lingkungan

Bambang Patijaya mendorong perayaan Hari Raya Waisak 2025 momentum untuk menunjukkan kepedulian sosial

Istanbul Umumkan Pembatasan Lalu Lintas Saat Perayaan Hari Buruh

Otoritas Pemerintah Istanbul, Turki, mengumumkan pembatasan lalu lintas dan transportasi secara besar-besaran saat perayaan Hari Buruh dan Solidaritas 1 Mei.

Presiden Prabowo Subianto Hadiri Perayaan Natal Nasional 2024

Presiden Prabowo Subianto tiba di Indonesia Arena, Gelora Bung Karno (GBK) Jakarta, Sabtu malam, untuk menghadiri Perayaan Natal Nasional 2024.

Album Asia: Melihat Perayaan Festival Bala Chaturdashi di Nepal

Seorang pendeta membantu umat Hindu memberikan persembahan kepada para kerabat yang telah meninggal dalam festival Bala Chaturdashi di lokasi Kuil Pashupatinath di Kathmandu, Nepal, pada 30 November 2024. (Xinhua/Hari Maharjan)

Maduro Perayaan Natal di Venezuela 1 Oktober

Presiden Venezuela, Nicolas Maduro, telah menetapkan bahwa perayaan Natal di Venezuela akan dimulai pada 1 Oktober.

Menengok Perayaan Festival Ghantakarna di Nepal

Orang-orang merayakan Festival Ghantakarna di Bhaktapur, Nepal, pada 2 Agustus 2024. (Xinhua/Sulav Shrestha)

Ramai di X, Opening Ceremony Olimpiade Paris Layaknya Perayaan Pemuja Setan

Ada banyak suguhan entertaiment yang diberikan tim acara termasuk kehadiran Celine Dion dan Lady Gaga. Namun di Twitter, tengah ramai konsep opening ceremony Olimpiade Paris 2024 yang mirip dengan perayaan pemuja setan.