Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI harus menetapkan pasangan presiden dan wakil presiden terpilih paling lambat 3 hari setelah pembacaan putusan Mahkamah Konstitusi (MK) mengenai perselisihan hasil pemilu sesuai dengan Pasal 4 Peraturan KPU (PKPU) Nomor 6 Tahun 2024.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta semua pihak untuk menghormati hasil putusan Mahkamah Konstitusi (MK) terkait perselisihan hasil pemilihan umum (PHPU)
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) memberikan dana apresiasi tahunan masing-masing sebesar Rp25 juta kepada 44 seniman penerima Anugerah Kebudayaan Indonesia (AKI) kategori Maestro Seni Tradisi.
Sebuah penelitian baru-baru ini menunjukkan bahwa sangat penting bagi seseorang untuk memperhatikan total asupan kalori ketika makan bila ingin menurunkan berat badannya menjadi ideal.
Pembalap Monster Energy Yamaha Fabio Quartararo mengatakan tidak ingin mengendurkan semangat dalam MotoGP Spanyol di Sirkuit Internasional Jerez, akhir pekan ini.
Hasil ini membuat Irak menjadi juara Grup C Piala Asia U-23 2024 setelah mengumpulkan enam poin dari tiga pertandingan, unggul head to head dari Arab Saudi yang menjadi runner-up, demikian catatan AFC.
Nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar AS yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada Selasa pagi turun 7 poin atau 0,04 persen menjadi Rp16.244 per dolar AS