DPR Konsisten Bela Palestina di Sidang Parlemen Dunia

Ketua Badan Kerjasama Antar Parlemen DPR RI Fadli Zon menyatakan, pihaknya tetap konsisten membela Palestina dalam sidang parlemen dunia

Menko PMK Jamin Ketersediaan Pangan Jelang Idul Fitri 1445 H/2024 M Masih Aman

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy menjamin ketersediaan pangan menjelang Idul Fitri 1445 H/2024 M masih aman.

 Kementerian BUMN Adakan Mudik Gratis Lebaran 2024

BUMN melalui program tanggung jawab sosial dan lingkungan (TJSL) melaksanakan kegiatan program mudik bersama dengan tujuan untuk mendukung pemerintah dalam rangka memberikan pelayanan pelaksanaan mudik agar terselenggara dengan lancar, aman dan nyaman

Tips Mudik yang Aman dan Nyaman Jelang Hari Raya Idul Fitri 2024

Korlantas Polri memberikan kiat-kiat mudik yang aman dan nyaman menjelang Hari Raya Idul Fitri 2024 atau 1445 hijriah.

Puncak Mudik Lebaran Melalui Bandara Soetta Diprediksi Pada 5 sampai 6 April 2024

Executive General Manager KCU Bandara Soekarno-Hatta, Dwi Ananda Wicaksana di Tangerang Minggu mengatakan, bahwa masa angkutan Lebaran tahun ini akan berlangsung selama 10 hingga 11 hari.

Jerawat Hingga Bibir Kering Saat Ibadah Puasa di Tengah Cuaca Ekstrem

Jerawat hingga bibir menjadi kering menjadi permasalahan yang sering terjadi pada kulit saat menjalankan ibadah puasa di tengah cuaca ekstrem.

Italia Raih Kemenangan 2-0 Atas Ekuador

Dua gol kemenangan Gli Azzuri masing-masing diciptakan oleh Lorenzo Pellegrini dan Nicolo Barella.

Israel Lancarkan Operasi Militer Baru di Kota Khan Younis di Jalur Gaza Selatan

Menurut pernyataan militer Israel itu, ada sekitar 40 target yang diserang dalam operasi tersebut di lingkungan Al-Amal di bagian selatan kota.

Sekjen PBB Kunjungi Perlintasan Rafah, Kembali Serukan Gencatan Senjata

Sudah waktunya gencatan senjata kemanusiaan segera dilaksanakan. Sudah waktunya menurunkan senjata

Jelang Operasi Ketupat 2024, Polri Gelar Rakor

Rapat koordinasi kesiapan Operasi Ketupat 2024 tingkat menteri yang dipimpin oleh Kapolri

Rupiah Turun 0,04 Persen Rp15.790 Per Dolar AS

Nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar AS yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada Senin pagi tergelincir 7 poin atau 0,04 persen menjadi Rp15.790 per dolar AS

Kemensos Bentuk Masyarakat Tanggap Bencana Melalui Kampung Siaga Bencana

Kemensos berupaya untuk melibatkan seluruh unsur masyarakat dalam menghadapi situasi darurat bencana

Jatuhnya Marquez dan Pecco Memotivasi Jorge Martin

Pembalap Prima Pramac Racing Jorge Martin mengaku semakin termotivasi untuk memenangi balapan MotoGP 2024 Portugal di Sirkuit Internasional Algarve

32.142 Jiwa Meninggal di Jalur Gaza Hingga Saat Ini

Jumlah warga Palestina yang tewas akibat serangan Israel yang masih terus berlangsung di Jalur Gaza bertambah menjadi 32.142 orang

Forum Parlemen Dunia, Puan Bicarakan Perkembangan AI Bagi Perempuan

Puan mengatakan bahwa perkembangan AI tidak hanya memberikan peluang besar pada kemajuan manusia, tetapi juga berpotensi membawa tantangan

Rekomendasi Tempat Berburu Takjil Yang Seru

Selama Ramadan, pasar kaget di beberapa kota besar di Indonesia jadi tempat untuk berburu takjil serta makanan berat untuk buka puasa