Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan mayoritas wilayah Indonesia berpotensi diguyur hujan dengan intensitas bervariasi pada Senin, mulai dari hujan ringan, hujan sedang hingga lebat, serta hujan disertai petir.
BNPB memastikan, tidak ada korban jiwa dalam peristiwa banjir bandang di kawasan wisata Pemandian Air Panas Guci. Area wisata Pemandian Air Panas Guci, Tegal, Jawa Tengah, kini ditutup sementara untuk alasan keselamatan.
Satgas Penanggulangan Bencana Alam (Gulbencal) Kodam I/Bukit Barisan memasang instalasi pengolahan air konsumsi (water treatment) guna memenuhi kebutuhan air bersih warga di Kecamatan Besitang, Kabupaten Langkat, Sumatera Utara.
Presiden Prabowo Subianto menyampaikan ucapan selamat sekaligus mengingatkan komitmen pemerintah untuk memberikan bonus sebesar Rp1 miliar kepada setiap atlet peraih emas.
Wakil Menteri Pertahanan Donny Ermawan Taufanto menyebut KRI Balaputradewa-322 yang merupakan produksi buatan PT PAL Indonesia memiliki tingkat presisi yang tinggi.
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Serang melaporkan ratusan rumah yang tersebar di tiga kecamatan di Kota Serang, Banten, terendam banjir dengan ketinggian air bervariasi akibat peningkatan debit air sungai.
PT Kereta Api Indonesia (KAI) mengantisipasi potensi banjir dan longsor di jalur rawan bencana selama masa angkutan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2025/2026 dengan meningkatkan sarana dan prasarana di sejumlah titik.
Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Tangerang, Banten, menyebutkan telah menyalurkan beasiswa Tangerang Cerdas kepada 30.892 peserta didik dari jenjang Sekolah Dasar (SD) dan Sekolah Menengah Pertama (SMP).