Beranda Kesehatan Usia Muda Suka Junk Food? Waspada Hipertensi

Usia Muda Suka Junk Food? Waspada Hipertensi

Meski usia masih muda, ternyata bayang-bayang tekanan darah tinggi atau hipertensi bisa menghantui. 

0
2,302

Kondisi normal tekanan darah dalam tubuh orang dewasa adalah kurang dari 140/90 mmHg. 140 ini adalah nilai sistolik atau saat jantung berkontraksi, kemudian 90 adalah diastolik atau saat jantung berelaksasi. "Sesuai level kategorinya hipertensi dibagi menjadi normal, kurang dari 120/80, kalau sudah diposisi normal, usahakan pertahankan gaya hidup Anda," ujar Hadi.

Hipertensi Primer dan Sekunder

Advertisement Ubah Gaya Hidup dan Asupan Makan Kemudian, Pre Hipertensi 120-139 / 80-89. Jika sudah masuk angka ini, dipersilahkan masuk tahapan diet, ubah gaya hidup, lakukan evaluasi bersama dokter spesialis selama 3 sampai 6 bulan.

Hipertensi stage 1, tekanan darah pada angka 140-159 / 90-99. Saat ini, pasien diwajibkan pola diet, lalu terapi dengan 1 obat, kecuali jika ada risiko PKV atau Penyakit Kardiovaskular dan Diabetes Melitus. Lalu, Hipertensi Stage 2, lebih dari 160/100, pasien diharuskan diet dan terapi dengan 2 obat.

Jika dilihat dari penyebabnya, hipertensi juga terbagi menjadi 2, yakni hipertensi primer atau hipertensi yang disebabkan oleh banyak faktor, seperti adanya beberapa perubahan pada jantung dan pembuluh darah secara bersama-sama. Serta hipertensi sekunder atau hipertensi yang diketahui penyebabnya, seperti akibat penyakit ginjal dan kelainan hormonal atau pemakaian obat tertentu.

Ubah Gaya Hidup dan Asupan Makan

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here