Gurun Sahara mengalami banjir untuk pertama kalinya dalam beberapa dekade, menciptakan danau-danau besar di antara bukit pasir. Biasanya, Sahara menerima sedikit hujan, hanya beberapa inci per tahun, dan jarang terjadi di akhir musim panas.
Orang-orang berjalan di sebuah jalan yang terendam banjir pascahujan lebat di pinggiran kota Kolombo, Sri Lanka, pada 12 Oktober 2024. (Xinhua/Ajith Perera)
Foto dari udara yang diabadikan menggunakan drone pada 4 Agustus 2024 ini memperlihatkan tim penyelamat sedang mengoperasikan ekskavator untuk memulihkan lalu lintas di Jalan Raya Nasional 318 di Desa Ridi, Kota Kangding, Prefektur Otonom Etnis Tibet Garze, Provinsi Sichuan, China barat daya. (Xinhua/Liu Kun)
Korea Selatan (Korsel) menawarkan bantuan kemanusiaan kepada Korea Utara (Korut) terkait dengan pemulihan banjir besar di negara itu, Kamis (1/8/2024). Namun, Korea Utara tidak menanggapi tawaran tersebut.
Syahrul Yasin Limpo mengatakan rumahnya yang berada di Makassar, Sulawesi Selatan merupakan rumah murah dari program BTN dan terkadang masih mengalami kebanjiran.
Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memperingatkan sebanyak empat provinsi untuk siaga menghadapi potensi banjir yang dipicu oleh curah hujan berintensitas sedang-deras periode 11 - 20 Juni 2024.aw
Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letnan Jenderal (Letjen) TNI Suharyanto memaparkan sejumlah langkah yang akan dilakukan pemerintah pascabanjir bandang lahar dingin Gunung Marapi yang melanda sejumlah daerah di Sumatera Barat (Sumbar).
Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Tanah Datar, Yusrizal di Batusangkar, Senin, mengatakan pemerintah daerah terus mengintensifkan proses pencarian korban hilang tersebut.
Kepolisian Daerah Sumatera Barat melalui Satuan Brigade Mobil (Sat Brimob) mendirikan dapur lapangan strategis untuk mendistribusikan logistik kepada korban banjir lahar dingin di Kabupaten Agam dalam upaya meringankan beban masyarakat yang terdampak bencana.