Kegiatan belajar mengajar kembali dimulai, usai libur semester ganjil serta Natal 2025 dan Tahun Baru 2026. Peserta didik di seluruh Indonesia kembali memasuki kegiatan pembelajaran semester genap tahun ajaran 2025/2026.
Dinas Lingkungan Hidup (DLH) DKI Jakarta menyiagakan 3.395 personel kebersihan untuk mengantisipasi timbulan sampah saat perayaan malam pergantian tahun sekaligus memastikan Jakarta kembali bersih pada keesokan harinya.
Mensesneg mengungkapkan hal tersebut saat ditanya apakah kunjungan mingguan Presiden di lokasi bencana akan dilakukan pada momentum Tahun Baru 2026. Dia menjawab dengan singkat.
Mensesneg mengatakan, meski pergantian tahun merupakan momentum yang telah direncanakan, kondisi kebencanaan yang tengah dialami sebagian wilayah Indonesia harus menjadi perhatian bersama.
Pada pekan terakhir Desember, harga bahan bakar minyak (BBM) di stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU) Pertamina, Shell, bp, dan Vivo terpantau stabil menjelang perayaan Tahun Baru 2026.
Xiao Yang, putri dari seniman Yin Dongxiang, membubuhkan warna pada bagian mata dari sebuah potret dalam salinan nianhua, sejenis gambar bertema Tahun Baru yang dibuat dari cetakan ukiran kayu China yang telah berusia ratusan tahun, di Tantou, wilayah Longhui, yang berada di Shaoyang, Provinsi Hunan, China tengah, pada 24 Desember 2025. (Xinhua/Chen Zhenhai)
Presiden Amerika Serikat Donald Trump akan segera bertemu Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy di Florida menjelang tahun baru pekan depan, demikian menurut laporan seorang jurnalis Axios pada Jumat.
Presiden Amerika Serikat Donald Trump akan segera bertemu Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy di Florida menjelang tahun baru pekan depan, demikian menurut laporan seorang jurnalis Axios pada Jumat.