Bupati Agam Benni Warlis menegaskan bahwa pembangunan rumah tetap tersebut telah dimasukkan dalam Rencana Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pascabencana (R3P).
Kepala Basarnas Mohammad Syafii menyatakan, operasi dilaksanakan secara bertahap dengan melibatkan seluruh kementerian dan lembaga terkait, termasuk TNI dan Kepolisian di Jawa Barat.
PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) terpaksa mengalihkan dan menghentikan sementara operasi sejumlah layanan busnya pada Sabtu (24/1/2026) akibat genangan air dan pekerjaan perbaikan jalan di beberapa titik ibu kota.
Banjir kiriman dari Sungai Ciliwung dan Bendung Katulampa Bogor merendam kawasan Kebon Pala, Jatinegara, Jakarta Timur hingga mencapai 130 sentimeter (cm).
PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) menghentikan sementara operasional sejumlah rute bus dan Mikrotrans pada tiga area akibat adanya banjir dan genangan di beberapa lokasi pada Jumat pagi.
Pemerintah Provinsi DKI Jakarta mengimbau perusahaan di wilayah Jakarta untuk menerapkan sistem kerja fleksibel dan dari rumah (Work From Home /WFH) mengingat kondisi cuaca ekstrem yang mengakibatkan banjir.
Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) terus memperkuat penanganan banjir di wilayah DKI Jakarta, seperti melalui pemantauan langsung untuk memastikan ketersediaan dan kesiapan logistik serta peralatan bagi warga terdampak.
Banjir masih merendam sedikitnya 37 rukun tetangga (RT) dan 12 ruas jalan di ibu kota akibat curah hujan tinggi, pada Minggu malam, berdasarkan keterangan dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta.