Presiden Prabowo Subianto menegaskan bahwa pemerintah membuka ruang seluas-luasnya bagi masyarakat yang ingin memberikan bantuan untuk penanganan bencana di wilayah Sumatera
Politisi Partai Gerindra ini menilai dari foto dan laporan di lapangan, ada indikasi bahwa beberapa kebijakan yang merusak lingkungan berkontribusi terhadap besarnya dampak bencana.
Dokter spesialis penyakit dalam konsultan endokrin metabolik diabetes Dicky Tahapary menekankan pentingnya peran keluarga dalam upaya untuk mencegah obesitas, yang dapat memicu munculnya penyakit kronis seperti diabetes, hipertensi, dan stroke.
Purbaya menegaskan bahwa langkah percepatan belanja daerah sangat krusial untuk mendongkrak pertumbuhan ekonomi nasional dan mensukseskan berbagai program pembangunan pemerintah.
Dokter spesialis anak Mesty Ariotedjo mengungkapkan sebuah studi internasional yang menyebut keterlibatan aktif seorang ayah dalam pengasuhan anak tidak hanya mempercepat perkembangan kognitif, tetapi juga memperkuat kesehatan mental dan rasa percaya diri anak.