Guru besar bidang ilmu gizi kesehatan masyarakat Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia Prof Dr drg Sandra Fikawati, MPH mengatakan kadar kolesterol yang tinggi dalam air susu ibu (ASI) berfungsi melindungi bayi dari risiko penyakit degeneratif.
Kebersihan mulut yang tidak terjaga dapat membuat bakteri berkembang pesat di dalam rongga mulut dan meningkatkan peluang terjadinya kanker rongga mulut, salah satu keganasan dengan tingkat mortalitas tinggi.
Dokter spesialis jantung dan pembuluh darah dr. Teuku Istia Muda Perdan Sp.JP FIHA menyampaikan bahwa penderita penyakit jantung tidak disarankan berolahraga pada malam hari.
Sebuah studi terbaru dari Washington State University and Pasific Northwest Nation Laboratory menyebut bekerja pada waktu (shift) malam dapat menyebabkan para pekerja rentan terkena penyakit diabetes dan obesitas.
Tenggorokan adalah salah satu pintu masuk utama bagi virus dan bakteri yang dapat menyebabkan infeksi pernapasan seperti flu, pilek, dan infeksi tenggorokan.
Diet Mediterania yang melibatkan penggunaan biji-bijian utuh, kacang-kacangan, sayuran, ikan, produk susu, dan minyak zaitun telah diketahui dapat mengurangi risiko demensia
Dokter spesialis penyakit dalam dari Rumah Sakit (RS) Sardjito, Metalia Puspitasari, mengatakan ada sejumlah tanda dehidrasi yang perlu diperhatikan dan paling sederhana adalah frekuensi dan jumlah urine.
Anggota Unit Kerja Koordinasi (UKK) Alergi Imunologi Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI), DR Dr Reni Ghrahani Majangsari, SpA(K), MKes, menyatakan anak perempuan lebih berisiko terkena lupus dibandingkan dengan anak laki-laki.
Kepala Biro Komunikasi dan Pelayanan Publik Kementerian Kesehatan Siti Nadia Tarmizi mengatakan, perlu mewaspadai serangan panas (heat stroke) yang dapat muncul akibat cuaca panas.
Pakar audiologi memperingatkan para pengguna earbud dan penyuara jemala atau headphone peredam bising bahwa memblokir kebisingan latar belakang bisa memengaruhi cara otak memproses suara serta mengurangi kesadaran terhadap lingkungan sekitar.
Pada tahap itu, kadar estrogen dan progesteron mulai berfluktuasi sehingga menyebabkan gejala menopause, termasuk perubahan suasana hati dan siklus menstruasi yang tidak teratur.
Para peneliti telah menemukan kaitan menarik antara sebuah asam lemak omega-6 yang ditemukan dalam telur, unggas, dan makanan laut dengan risiko tereduksi untuk gangguan bipolar.
Glaukoma, sering disebut sebagai “pencuri penglihatan diam-diam”, adalah sekelompok kondisi mata yang merusak saraf optik, yang menyebabkan hilangnya penglihatan secara progresif.