Deputi Pencegahan dan Monitoring Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Pahala Nainggolan memastikan bahwa Nagita Slavina, istri Raffi Ahmad, masih boleh menerima endorsement atau mengiklankan produk tertentu.
Pemerintah Kabupaten Flores Timur, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) melaporkan bahwa delapan desa di dua kecamatan di kabupaten tersebut mengalami dampak kerusakan paling parah akibat erupsi gunung Lewotobi Laki-Laki.
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali mengingatkan para pejabat penyelenggara negara yang baru dilantik untuk memenuhi kewajiban menyerahkan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN).
Direktur Utama PT Pindad (Persero) Abraham Mose mengatakan pihaknya sanggup memproduksi Maung untuk dipakai sebagai kendaraan operasional para menteri sesuai Instruksi Presiden Prabowo Subianto.
Ekuador akan memperpanjang pemadaman listrik dari delapan menjadi 14 jam per hari mulai Jumat (25/10/2024), akibat kekeringan terburuk yang dialami negara itu dalam beberapa dekade terakhir, menurut Menteri Energi dan Pertambangan Ines Manzano. ANTARA/Anadolu/py
Anggota Kabinet Merah Putih mulai menjalani retreat di Akademi Militer (Akmil) Magelang, Jawa Tengah, Jumat (25/10/2024). Para anggota kabinet kompak memakai seragam loreng Komponen Cadangan (Komcad) lengkap dengan topi.
Para calon menteri yang akan dilantik oleh Presiden Prabowo Subianto telah hadir di Istana Negara, Senin (21/10/2024). Mereka tampak kompak mengenakan setelan jas dan dasi warna biru muda.
Kepala Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) mengatakan bahwa hampir seluruh penduduk di Jalur Gaza mengalami kelaparan, menyebut situasi ini sebagai "tidak manusiawi."
Ketua Umum DPP Partai NasDem Surya Paloh menyambangi Kantor Kementerian Pertahanan RI, Jakarta, Kamis, untuk bertemu calon presiden terpilih pada Pemilu 2024 Prabowo Subianto.