Surat edaran tersebut menegaskan komitmen negara dalam menjamin hak peserta didik untuk memperoleh layanan pendidikan yang aman, bermakna, dan berkelanjutan meskipun berada dalam kondisi terdampak bencana. Kemendikdasmen menekankan bahwa keselamatan seluruh warga satuan pendidikan merupakan prioritas utama dalam setiap pengambilan kebijakan.
kepala negara juga terbuka terhadap bantuan dari masyarakat, komunitas, maupun diaspora. Sepanjang disalurkan melalui mekanisme yang jelas, transparan, dan dapat dipertanggungjawabkan.
Presiden Prabowo Subianto menegaskan bahwa pemerintah membuka ruang seluas-luasnya bagi masyarakat yang ingin memberikan bantuan untuk penanganan bencana di wilayah Sumatera
Mendikdasmen merinci ribuan sekolah terdampak bencana berada di Aceh, dengan jumlah sekolah yang sudah beroperasi ada 2.226 sekolah, di Sumatra Barat 380 sekolah, dan di Sumatra Utara ada 92 sekolah.
Mensesneg mengungkapkan hal tersebut saat ditanya apakah kunjungan mingguan Presiden di lokasi bencana akan dilakukan pada momentum Tahun Baru 2026. Dia menjawab dengan singkat.
PT Permodalan Nasional Madani (PNM) kembali menyalurkan bantuan kemanusiaan bagi masyarakat terdampak, kali ini dengan melibatkan langsung para nasabahnya.