Eropa Dorong NATO Perkuat Arktik

Negara-negara Eropa meyakini penguatan kehadiran NATO di kawasan Arktik dapat meyakinkan Presiden Amerika Serikat Donald Trump bahwa Washington tidak perlu “memiliki” Greenland demi alasan keamanan, demikian dilaporkan Politico pada Jumat mengutip sejumlah sumber.

Menbud Pastikan Buku Sejarah Indonesia Terbaru Segera Dipublikasikan

Menteri Kebudayaan (Menbud), Fadli Zon memastikan, buku 'Sejarah Indonesia' terbaru segera dipublikasikan dan dapat diakses gratis oleh masyarakat. Buku tersebut ditulis oleh para sejarawan dan difasilitasi Kementerian Kebudayaan.

Purbaya Pastikan Aturan Baru DHE SDA Tetap Berlaku Tahun ini

Menteri Keuangan RI Purbaya Yudhi Sadewa memastikan aturan baru terkait Devisa Hasil Ekspor Sumber Daya Alam (DHE SDA) tetap berlaku tahun 2026 ini

Indonesia Memiliki Posisi Moral dan Diplomatik Penting Dorong Misi Perdamaian Palestina

Indonesia memiliki posisi moral dan diplomatik yang penting dalam mendorong misi perdamaian bagi Palestina.

Menkop Pastikan Gerakan Koperasi Peduli Bencana Sumatra akan Terus Berperan Aktif

Kemenkop dan LPDB akan terus melakukan pemantauan secara menyeluruh agar beban koperasi yang terdampak bencana dapat diringankan.

Saiful Mujani: Politisi Itu Sumber Politik Uang, Bukan Rakyat

Menuurtnya argumen yang disampaikan partai politik yang mendukung gagasan Pilkada lewat DPRD ini sama saja mendiskreditkan cara berpolitik masyarakatnya sendiri.

Waspadai Manuver Israel Akui Somaliland Sebagai Negara, Ini Politik Divide et Impera Model Lama

Manuver Israel tersebut penting diwaspadai, karena merupakan upaya pengalihan perhatian dunia untuk melanjutkan kejahatan kemanusiaannya terhadap rakyat Palestina.

Samsat Masih Tersedia di 14 Titik Wilayah Jadetabek pada Senin

Sejumlah syarat harus diperhatikan sebelum membayar pajak kendaraan, yakni membawa beberapa dokumen seperti KTP, BPKB dan STNK asli yang disertai lampiran fotokopi.

Serangan Bom Masjid Mematikan di Homs, Suriah, Picu Duka dan Kekhawatiran soal Konflik Sektarian

Para pelayat berkumpul di luar Masjid Imam Ali bin Abi Talib saat prosesi pemakaman untuk para korban ledakan di Homs, Suriah tengah, pada 27 Desember 2025. (Xinhua/Str)

Tikus Eksperimen Melahirkan setelah Kembali dari Luar Angkasa, Buka Jalan bagi Penelitian di Masa Depan

Keempat tikus tersebut dikirim ke luar angkasa dengan wahana antariksa berawak Shenzhou-21 pada 31 Oktober, dan ditempatkan di habitat khusus di stasiun luar angkasa sebelum kembali ke Bumi pada 14 November.

Australia: Serangan ISIS di Nigeria Harus Dihentikan

Australia mendukung serangan udara yang dilancarkan oleh Amerika Serikat terhadap kelompok ISIS di Nigeria.

Kapolri Pastikan Keamanan Perayaan Natal

Kapolri menyatakan bahwa pihaknya akan bekerja semaksimal mungkin untuk memastikan pengamanan perayaan Natal.